Hitungan Hari Jawa



Hitungan atau neptu hari jawa
sangat penting sekali bagi orang jawa yang masih memegang teguh tentang perhitungan antara hari baik dan hari yang buruk menurut hitungan neptu yang berdasarkan pasaran dan
itungan hari yang di totalkan atau di jumpelahkan menjadi satu di sini saya akan membagikan tentang hitungan hari atau neptu hari jawa berdasarkan hari dan pasaran hari jawa.
Hitungan Hari Jawa :
  1. Senin memiliki hitungan : 4
  2. Selasa memiliki hitungan : 3
  3. Rabu memiliki hitungan : 7
  4. Kamis Memiliki Hitungan : 8
  5. Jum'at Memiliki Hitungan  : 6
  6. Sbtu Memiliki Hitungan : 9
  7. Minggu Memiliki Hitungan : 5
Sedangkan Hitungan Pasaran  Jawa
  1. Legi Memilik hitungan : 5
  2. Pahing memiliki Hitungan : 9
  3. Pon Memiliki Hitungan : 7
  4. Wage Memiliki Hitungan : 4
  5. Kliwon Memiliki Hitungan : 8
Seperti itulah Hitungan atau neptu pasaran hari jawa yang memiliki hitungan atau angka masing masing berdasarkan hari dan pasaranya

Perhitungan Hari Baik Dan buruk untuk memulai usaha baru ada  4 unsur

Perhitungan hari baik dan hari buruk untuk membuka uasaha baru tentunya harus mengunakan perhitungan yang matang apalagi bagi diri saya yang masih memegang teguh ajaran para leluhur saya yang memberi tahu tentang bagaimana dan seperti apa kita dalam menentukan hari baik untuk memulai membuka usaha baru di bidang apapun harus mengunakan perhitungan yang matang yang di sesuwaikan dengan perhitungan hari baik dan hari buruk untuk memulainya,sebenarnya semua hari itu baik tetapi pasti ada hari yang lebih baik,biasanya bagi orang jawa hitungan tersebut adalah di hitung dari
  1. Sandang 
  2. Pangan 
  3. Bejo 
  4. Loro 
  5. pati
jadi intinya hari baik tersebut harus jatuh pada  Sandan ,pangan,atau bejo,tetapi ada baiknya jika kita memilih hari baik yang jatuh pada  Bejo,untuk mengetahui bagaimana cara perhitungan biar ketemu antara sandang pangan bejo loro dan pati tersebut  tinggal di jumplahkan dengan jumpelah hari atau neptu hari dan jumpelah pasaran hari tersebut untuk mengetahui jumpelah pasaran dan jumpelah hari silakan kunjungi postingan sebelumya atau silakan klik di sisni setelah itu anda tinggal menjumpelahnya dan kaitkan dengan perhitungan yang ada di atas untuk mengetahui hari baik dan buruk untuk memulai usaha baru anda dan semoga bermanfaat.


 sumber info : primbonjojo280784

6 comments:

  1. hari apa yg bgs kalau mau buka usaha laut.bls

    ReplyDelete
  2. Sy mau tanyak klo menibggal tgl 5 senin pon bulan september tahunny 2016 seribu hariny tgl brp ya,, tremakasih

    ReplyDelete
  3. Sy mau tanya klau meninggl tgl 3 aprl 2017 dua tahunnya tgl brp








    ReplyDelete
  4. Kalau menigalnya tggl 8.12.2016 kapan 1000 harinya tepat

    ReplyDelete
  5. Meninggal tgl 1 September 2019. Kapan peringatan setahunnya menuruk perhitungan Jawa?

    ReplyDelete